Ganjar Ajak Sekolah Kreatif Giatkan Pendidikan Antikorupsi

Pendidikan merupakan kunci utama bagi suatu negara untuk unggul dalam persaingan global. Sumber Daya Manusia (SDM) cerdas dan berkarakter merupakan prasyarat terbentuknya peradaban tinggi. Sebaliknya, SDM berkualitas rendah akan menghasilkan peradaban yang kurang baik.  Salah satu ciri SDM berkualitas tinggi yaitu bermental antikorupsi. Sikap antikorupsi harus ditanamkan dan diajarkan sejak dini. Gubernur Jawa Tengah, Ganjar […]

Ganjar Ajak Sekolah Kreatif Giatkan Pendidikan Antikorupsi Baca Lebih Lanjut ยป