Prinsip Penerapan Manajemen Berbasis Sekolah (MBS)
Salah satu masalah yang dihadapi sekolah di jenjang pendidikan dasar dan menengah adalah rendahnya mutu pendidikan. Upaya-upaya terus dilakukan untuk mengatasi permasalahan ini, seperti memberikan pelatihan kepada guru, melakukan pengadaan ataupun perbaikan sarana dan prasarana sekolah hingga meningkatkan mutu manajemen sekolah. Namun, berbagai upaya yang dilakukan masih belum menunjukkan peningkatan yang merata. Mutu pendidikan di […]
Prinsip Penerapan Manajemen Berbasis Sekolah (MBS) Baca Lebih Lanjut ยป